SUARA SUARA DARI UTARA
Puisi Belanda di Bahasa Indonesia (255) - Dutch poetry in Indonesian language (255 poems) - Nederlandse poëzie in het Indonesisch
Selasa, 19 November 2024
WILL VAN BROEKHOVEN - Kelembapan keruh
KELEMBAPAN KERUH
Bersyair adalah
mengungkit-ungkit sesuatu
sementara kita mengaduk kelembapan keruh
dengan mata di belakang kepala kita tertutup
dan ujung jari kita terpasang lensa
Dan di balik sana semuanya berlanjut
disana mereka seterusnya berharap cuaca cerah
lebih cerah lagi
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
17-11-2024
TROEBEL VOCHT
Dichten is
iets oprakelen
roerend in troebel vocht
de ogen in je achterhoofd gesloten
je vingertoppen van lenzen voorzien
En ginds gaat alles verder
daar hoopt men steeds op helder weer
helderder weer
Scheldemond en klauwzeer
Penerbit: Leeuwenhof, kota Oostburg, 2023
Photo penyair: © Albert Hagenaars
Photo sampul buku: Jan van Broekhoven
Desain sampul buku: Leeuwenhof
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Kamis, 31 Oktober 2024
J.W.F. WERUMEUS BUNING - Mata
MATA
Yang paling menakjubkan ketika seseorang
Menatap kedalam mata yang terbuka dengan penuh gairah
Apakah dia seperti dewi batu, dia tak melihat apapun
Tak memikirkan apapun tentang dirinya sendiri dan aku.
Dan aku mungkin juga menjadi mata itu
Yang menatap di atasku dan segalanya;
Dan ini mengingatkanku pada samudera
Saat ombak tertinggi membumbung
Tinggi di atas puncak masing-masing diterangi
Dengan batas cahaya sepi, dan terus berlanjut
Mengikuti selama-lamanya
Dan tak seorangpun mengetahui alasannya.
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
31-10-2024
DE OGEN
Het aller wonderlijkst wanneer men kijkt
In ogen die van hartstocht open staan
Is dat zij als van een godin van steen
Niets zien, niets denken van zichzelf en mij.
En ik kon evengoed die ogen zijn
Die staren over mij en alles heen;
En dit herinnert mij een oceaan
Wanneer de allerhoogste golven gaan
Hoog boven op de toppen elk verlicht
Met een rand eenzaam licht, en verder gaan
Eeuwig en eeuwig achter elkaar aan
En men kent niet de reden van hun gaan.
Verzamelde gedichten
Penerbit: Querido, Amsterdam, 1974
Photo penyair: belum terkenal
Desain sampul buku: Alje Olthof GVN
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Rabu, 18 September 2024
ALBERT HAGENAARS - Di bawah salju
DI BAWAH SALJU
Paul Celan
Kata-kata menghilang kehangatan
dan warna, bersiap
di ambang pepatah,
lalu mengkikis satu sama lain sampai
sirna
dimana mereka dianggap penting.
Dia menulis dirinya sendiri dari salju
dan mengaburkan apa yang dia lihat
ketika mereka melihatnya.
Rasa sakit bukanlah emosi, cinta
bukan penyelamatan.
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
17-09-2024
ONDER DE SNEEUW
Paul Celan
De woorden verliezen warmte
en kleur, zetten zich schrap
op de richel van de zegging,
schrappen dan elkaar
weg
waar ze winnen aan belang.
Hij schrijft zich uit de sneeuw
en verduistert wat hij zag
toen ze hem zagen.
Pijn is geen emotie, liefde
geen redding.
Pelgrimsgrond
Penerbit: In de Knipscheer, Haarlem, 2022
Photo penyair: © Siti Wahyuningsih
Photo sampul buku: Lieke Baartmans
Desain sampul buku: Anders Kilian
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Sabtu, 31 Agustus 2024
ERIK LINDNER - * (Semuanya menggantung rata)
*
Semuanya menggantung rata,
bulan
berkurang redupnya tanggal di dinding
wanita yang duduk di meja, mematikan keheningan
pria yang mengelap jendela menjadi gelap
puing-puing dari waktu yang kita habiskan bersama
tanpa kapal di tengah hujan yang suram
merpati-merpati itu yang tiba-tiba terbang
pandangan tertuju pada dahan-dahan di alun-alun.
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
19-08-2024
*
Alles hangt waterpas, de afnemende
maan
de datum aan de muur
zij die aan tafel de stilte uitzet
hij die ramen donker spoelt
brokken uit de uren dat we samen zitten
scheeploos in de donkere regen
de duiven die plotseling alle opvliegen
de ogen aan de takken op het plein.
Words are the worst - Selected poems
Penerbit: Vehicule Press / Signal editions, 2021
Photo penyair: © Gezett.de
Photo sampul buku: David Drummond
Desain sampul buku: David Drummond
*
Everything hangs dead level, the waning
moon
the date on the wall
she’s at the table putting out the silence
he’s rinsing the windows dark
shards from the hours we sit together
shipless in the dark rain
the pigeons which suddenly all take flight
the eyes on the branches in the square.
English translation: Francis R. Jones
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Rabu, 31 Juli 2024
CEES NOOTEBOOM - Surat yang terakhir
SURAT YANG TERAKHIR
in memoriam Hans Andreus
Di atas kertas putih
nama dari orang yang meninggal
ditulis olehnya sendiri.
Empat huruf, apakah itu dia?
Semua kata-kata yang tercipta,
semua puisi dari cahaya,
sekarang tidak ada apa-apa lagi.
Dasarnya ada diatas air,
jalan di atas kaki.
Dia berbalik
dan kembali
ke tempat asalnya.
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
26-07-2024
LAATSTE BRIEF
in memoriam Hans Andreus
Op het witte papier
de naam van de dode
door hemzelf geschreven.
Vier letters, was hij dat?
Al die gemaakte woorden,
al die gedichten van licht,
nu niets meer.
De bodem ligt op het water,
de straat op de voeten.
Hij heeft zich omgedraaid
en hij is teruggegaan
naar waar hij vandaan kwam.
Open als een schelp – dicht als een steen
Penerbit: De Arbeiderspers, Amsterdam, 1978
Photo penyair: Babelio
Photo sampul buku: David van Dijk
Desain sampul buku: Alje Olthof
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Jumat, 28 Juni 2024
VERA STEENPUT - Penyakit susah makan
PENYAKIT SUSAH MAKAN
Ada tiga binatang yang tinggal
di sarang tubuhku
Camelus bactrianus
mengalah dan lemah lembut
dia menyelamatkan kejadian menyeret
bebannya di antara punuk-punuk
Bos primigenius
merumput sepanjang hari
membutuhkan empat perut
untuk mencerna fakta-fakta
Cricetus cricetus
kolektor yang menggerogoti
makanan dan pemberat di kantong
perut dan pipi pada malam hari
Dokter hewan telah memeriksa
sarang tubuhku selama ini
Sekarang juga ada diagnosisnya
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
26-06-2024
EETKWAAL
Er huizen drie beesten in de stal
van mijn lichaam
Camelus bactrianus
toegeeflijk en gedwee
slaat hij gebeurtenissen op
sleept zijn lasten tussen bulten mee
Bos primigenius
graast zich door de dag
heeft vier magen nodig
om feiten te verteren
Cricetus cricetus
verzamelaar die bij nacht
voedsel en ballast wegknaagt
in maag en wangzakken
De veearts onderzoekt
mijn lijfstal sinds een tijd
Nu is er ook een diagnose
Antologi ’Gegeten en gedronken’; Laaglandse Poëzie no. 33
Penerbit: Stichting Zeeuws Licht, Middelburg, 2024
Photo penyair: Björn Comhaire
Desain sampul buku: Ko de Jonge
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Minggu, 26 Mei 2024
GERDA BERCKMOES - Transplantasi
TRANSPLANTASI
Tiba-tiba kamu telah tidak utuh lagi
kamu terpencar selama
pertahun-tahun aku telah mencoba
mengumpulkanmu
dalam panik aku mencari
bagian yang hilang
tak ada pilihan lain
kata itu menjadi organ
yang ditujukan untuk transplantasi
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
24-05-2024
TRANSPLANTATIE
Je was plots niet meer heel
je lag verspreid over
de jaren ik trachtte
je bijeen te rapen
paniekerig op zoek
naar stukken die ontbraken
er was geen andere optie
het woord werd een orgaan
bestemd voor transplantatie
Blindganger
Penerbit: Het Punt, Dendermonde, 2024
Photo penyair: nama belum terkenal
Desain sampul buku: Het Punt
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Langganan:
Postingan (Atom)