Puisi Belanda di Bahasa Indonesia (255) - Dutch poetry in Indonesian language (255 poems) - Nederlandse poëzie in het Indonesisch
Jumat, 16 Juli 2021
CARLA VAN LEEUWEN - Keraguan
KERAGUAN
Lebih banyak anak
dari pada perempuan
aku merasa dalam tubuhku
pangkuanku membesar
pinggulku melebar
lengan dan pundakku
memadat.
Cara laki-laki memandang
dan bisikan wanita-wanita
membicarakan tentang aku
bahwa masa kecilku
telah
cepat usai.
Di rumah,
dalam cermin
seorang yang asing
melihatku,
setengah anak, setengah wanita.
Hanya tanaman-tanaman
burung-burung
dan karang putih
lebih membisu,
menyetujuiku
dan menerima
dalam pengetahuannya
proses alami
kehidupan bersama.
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
15-07-2021
VERWARRING
Meer kind
dan vrouw
draag ik
breder wordende schoot
vollere heup
rondere armen
en schouders.
Blikken van mannen
en gefluister van vrouwen
vertellen mij
dat kind zijn
voorbij
gevlogen is.
Thuis,
in de spiegel
beziet mij
een vreemde,
half kind, half vrouw.
Slechts planten,
vogels
en witte koralen
zijn stiller,
beamen
en accepteren
in eigen wijsheid
het natuurlijke verloop
van samenleven.
Because en andere gedichten
Penerbit: In de Knipscheer, kota Haarlem, 2021
Photo penyair: arsip pribadi
Desain sampul buku: Anders Kilian
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Senin, 12 Juli 2021
GERDA BERCKMOES - Permintaan
PERMINTAAN
Tulislah!
katamu waktu itu, tulislah tentang laut
tulislah dengan cara sehingga
aku bisa mendengar laut
sementara aku tak berada disini lagi
tulislah cerita dari laut
terpaan ombak yang mengoyak bumi
terpaan ombak yang mematahkan hati
nasib dan pemberkatan
jika kamu menulisnya begitu
aku akan mendengarmu
sementara aku tak berada disini lagi
tulislah!
Terjemahan: © Siti Wahyuningsih dan Albert Hagenaars
12-07-2021
VERZOEK
Schrijf
zei je schrijf over de zee
schrijf zo
dat ik de zee kan horen
wanneer ik niet meer hier ben
schrijf het verhaal van de zee
de golfslag die het land streelt
de golfslag die het hart breekt
fatum en zegen
als je zo schrijft
zal ik je horen
wanneer ik niet meer hier ben
schrijf
Drijfanker
Penerbitan atas diri sendiri, 2007
Photo penyair: Nyonya Dille Beirens
Desain sampul buku: Joost Goethals
Kunjungi juga:
Frozen Poets - Patung-patung, kuburan dan jejak lain dari penyair2
www.alberthagenaars.nl
Langganan:
Postingan (Atom)